Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2019

KANDUNGAN GIZI DALAM BAKSO DAGING SAPI

Gambar
KANDUNGAN GIZI DALAM BAKSO DAGING SAPI Bakso atau baso adalah jenis makanan berbentuk bola daging. Bakso sangat mudah ditemukan di Indonesia. Abang penjual bakso bisa ditemukan dibanyak tempat, mulai dari komplek perumahan, sekolahan hingga perkantoran. Bakso bisa sangat populer di Indonesia, karena cara membuat cukup mudah. Dan cara menyajikannya juga praktis cepat. Sehingga banyak pedagang makanan keliling, memilih berjualan bakso. Bakso umumnya dibuat dari campuran daging sapi giling dan tepung tapioka. Ada juga jenis bakso yang menggunakan bahan daging yang umum di Indonesia, seperti daging ayam, daging ikan, udang dan daging kerbau. Bakso sering disajikan bersama mie, bihun, bawang goreng dan seledri. Tak lupa ditambahkan dengan kuah kaldu sapi. Bakso juga dijual dalam bentuk makanan beku yang dapat dibeli di supermarket.Sejarah bakso berasal dari kekayaan kuliner China. Nama bakso berasal dari bahasaHokkien yang berarti ‘daging giling’. Bahan bakso di Indonesia s